ivaa-online.org
KOLEKSI DOKUMEN

Liputan Media - Pulang Retret di Tirtodipuran

Tanggal Publikasi : 24 Agustus 2008
Deskripsi : artikel ini berisi tentang ulasan mengenai program residensi yang diselenggarakan oleh Rumah Seni Cemeti bekerjasama dengan Heden yang dimulai sejak tahun 2006. Sascha Niestad, pematung asal Belanda yang berkesempatan residensi saat itu memiliki ketertarikan pada patung-patung ciptaan orde baru, seperti misalnya patung polisi, bapak bersafari atau ibu berkebaya. Interaksinya dengan lingkungan Yogyakarta menghadirkan karya bertemakan budaya nongkrong di Indonesia yang direpresentasikan melalui pos-pos keamanan di kampung-kampung.
Pelaku Seni Terkait : Kurie Suditomo , Nindityo Adipurnomo
Karya Seni Terkait :
Peristiwa Terkait :