PERISTIWA SENI
Tanggal Penyelenggaraan | : |
12-24 Oct 2005@Nadi Gallery |
Kategori Peristiwa | : | Pameran |
Deskripsi | : |
Teguh Ostenrik, perupa yang berpameran kali ini, adalah seorang yang terlahir sebagai Muslim, besar di lingkungan keluarga Jawa, dan kini terpukau pada prinsip hidup Budhisme. Anggaplah ia seorang yang sekuler, atau agnostik juga boleh. Dan, dihadapannya terwedar kisah perjalanan penderitaan Yesus yang terpancang di tonggak salib itu. Kisah dan citra yang awalnya hanya ia kenali samar-samar. Tapi kemudian, ia diminta untuk merancang dan membuat sejumlah patung tentang kisah itu. Dan, ia lantas asyik-masyuk menemukan berbagai relung tafsir dan pikir yang lain tentang kisah itu. (Cuplikan Pengantar Kuratorial Enin Supriyanto) |
Karya Seni Terkait | : |
|
Pelaku Seni Terkait | : |
Judul Dokumen | Tahun Terbit |
---|---|
Pengantar Kuratorial dan Pengantar Galeri Pameran Tunggal Teguh Ostenrik "Look at Me"
Tulisan Lepas |
2005 |
Tampilan Pameran Tunggal Teguh Ostenrik "Look at Me"
Foto |
2005 |
Foto Dokumentasi Pembukaan Pameran Tunggal Teguh Ostenrik "Look at Me"
Foto |
2005 |
Foto Dokumentasi Diskusi Pameran Tunggal Teguh Ostenrik "Look at Me"
Foto |
2005 |