ivaa-online.org

PERISTIWA SENI

Jogja Street Sculpture 2017 : Jogjatopia

Tanggal Penyelenggaraan : 10 Oct 2017-10 Jan 2018@Kotabaru Yogyakarta
Kategori Peristiwa : Festival
Deskripsi :

Jogja Street Sculpture Project (JSSP) adalah proyek seni patung di ruang publik yang diikhtiarkan sebagai upaya apropriari dan intervensi ruang kota melalui kehadiran karya seni patung publik. Berbasis pada eksperimentasi kerangka kerja artistik yang dialogis terhadap konteks kota, JSSP 2017 menawarkan lapisan kesadaran dan persepsi baru tentang ruang-ruang keseharian di kota Jogjakarta. Persepsi publik atas ruang hidup di lingkungan urban Yogyakarta hari ini, menjadi pendorong JSSP 2017 untuk merevitalisasi peran ruang publik kota sebagai laboraturium seni dan kreatifitas. 

Karya Seni Terkait :
Pelaku Seni Terkait :

Koleksi Dokumen

Judul Dokumen Tahun Terbit
Dokumentasi Jogja Street Sculptur (JSSP) 2017
Foto
2017