ivaa-online.org
KOLEKSI DOKUMEN

Pameran Lukisan Karya Wanita Calon Notaris

Tanggal Publikasi : 15 November 1986
Deskripsi :

Tema yang diketengahkan umumnya tentang suasana alam dan bunga . Mestinya ini tema lembut. Tapi, dengan warna-warna keras dan kontras, nampak Kasihana ingin menunjukkan bahwa dalam kelembutannya ia cukup punya semangat untuk terus melukis, walau cita-citanya sebenarnya ingin jadi notaris.

Pelaku Seni Terkait : Kasihana
Karya Seni Terkait :
Peristiwa Terkait :