ivaa-online.org
KOLEKSI DOKUMEN

Suplemen Karya Teror Produk

Tanggal Publikasi : 23 Juli 1992
Deskripsi :

Timbulnya iklan dalam masyarakat kontemporer tidaklah terlepas dari perkembangan kapitalisme sebagai sistem ekonomi. Kapitalisme menghendaki adanya kompetisi. Bahkan dalam masyarakat kapitalis seperti Amerika Serikat, terdapat anggapan bahwa keberanian untuk berkompetisi dihargai sangat tinggi sehingga secara orang yang berani berkompetisi dianggap sebagai orang yang baik. Anggapan seperti ini didasari oleh pemikiran bahwa adanya kompetisi berguna untuk mencegah timbulnya monopoli dalam masyarakat. Monopoli diasumsikan, dapat dihindarkan bila masyarakat itu semakin kaya dengan informasi. Sedangkan informasi itum antara lain diperoleh melalui iklan.

Pelaku Seni Terkait : Hedi Hariyanto , Hendra Tri Susanto , Teguh S Priyono , Syahrizal , Matius Budi Gunawan , Budiarso , Sugeng , Sumarwahyudi , Suwarjo , Josep Praba , Ida Riyani , Joko Arena , Thipluk , Punjul Ismuwardoyo , Didi Wibisono
Karya Seni Terkait : Teror Produk
Peristiwa Terkait : Binal Eksperimental Arts '92

Gambar