ivaa-online.org
KOLEKSI DOKUMEN

'Mo-Limo': Larangan atau Lelaku?

Tanggal Publikasi : 2004
Deskripsi :

Mo Limo secara mendasar adalah sebuah deskripsi atau larangan moral tentang berbagai perbuatan jelek: mabuk, main (judi), madat (candu), madon (main perempuan/mengumbar syahwat), maling (mencuri). 

Pelaku Seni Terkait : F Sigit Santoso , Yuswantoro Adi , Alex Luthfi R , Hermanu , Sukamto DS , Melodia , Nasirun , Entang Wiharso , Nyoman Sukari , Pande Ketut Taman , Bambang Pramudiyanto
Karya Seni Terkait :
Peristiwa Terkait :