ivaa-online.org
KOLEKSI DOKUMEN

Gagasan Artistik Dalam "Gula-Gula"

Tanggal Publikasi :
Deskripsi :

Gagasan unik dan inkonvesional yang ada di benak perupa berkebangsaan Singapura, Ye Shufang mengalir demikian enteng dan manis dalam pameran Small Sweets yang masih tergelar di Rumah Seni Cemeti.

Pelaku Seni Terkait : Ye Shufang
Karya Seni Terkait :
Peristiwa Terkait :