ivaa-online.org
KOLEKSI DOKUMEN

Transkrip - Wawancara dengan Yose Suyoto dan Djaelani oleh Grace Samboh

Tanggal Publikasi : 19 Oktober 2009
Deskripsi :

"Jadi kita menterjemahkan binal itu apa. Jadi kita membuat kejadian musikal itu dengan nama binaural. Artinya kalau kamu masuk ke sekaten, ada suara orang jual obat, ada orang dangdutan. Nah kita mengambil gagasannya dari situ. Jadi ada semacam banyak singgungan audio yang masuk ke kita sehingga itu melahirkan ini baru, bunyi baru."

 

(Cuplikan Wawancara dengan Yose Suyoto dan Djaelani oleh Grace Samboh, terkait penelitian Sigit Pius Kuncoro dan Grace Samboh dalam projek IVAA Archive Retro: Biennale III Jogja & Binal Experimental Art 1992: Penggalian Kembali Sebuah Penanda Zaman)

Pelaku Seni Terkait : Haryo Yose Suyoto , Jaelani , Grace Samboh
Karya Seni Terkait :
Peristiwa Terkait : Public Hearing BINAL-nya BIENNALE, Binal Eksperimental Arts '92