ivaa-online.org
KOLEKSI DOKUMEN

Media Review - Apa Benar di Indonesia Banyak Korban AIDS?

Tanggal Publikasi : 2 Oktober 1989
Deskripsi :

Review mengenai The Silent World, sebuah pameran Kelompok Gerakan Seni Rupa Indonesia di Festival ARX 1989. Jim menyatakan karya dalam pameran in mengangkat tema AIDS, menurut mereka, AIDS merupakan penyakit yang signifikan berhubungan dengan isu sosial dan politik. Bagaimanapun juga, beberapa orang mengkritik tema tersebut karena AIDS tidak lazim di Indonesia. Tampaknya sedikit orang atau bahkan tidak ada orang yang menjadi korban AIDS di Indonesia. Suatu hal yang tidak relevan membicarakan AIDS, karena adanya kemungkinan dianggap sebagai representasi situasi Indonesia saat ini. Meskipun demikian, masyarakat menghargai kemampuan kelompok ini untuk membawa karyanya ke festival internasional.

Pelaku Seni Terkait : Gendut Riyanto , Jim Supangkat , Nyoman Nuarta Seni Rupa Baru (Gerakan Seni Rupa Baru/GSRB)
Karya Seni Terkait :
Peristiwa Terkait :