ivaa-online.org
KOLEKSI DOKUMEN

Essay - "Kagunan" bagi Kartini

Tanggal Publikasi : 22 April 1983
Deskripsi :

Kunstenaar atau artist itu 'pandai', 'tukang', 'utas', 'kipu', 'pakar', 'juru' dan 'ahli. Jadi pak Singo itu pandai ukir, kipu ukir, tukang ukir, ahli ukir, atau pengukir, dan tidak mungkin pengrajin 'ukir'.

Yang dikuasai Kartini mestinya Bahasa Jawa. Maka untuk kunst dia akan pilih istilah kagunan atau gunita. Untuk nijverheid, juga kagunan dan gunita, dan bisa juga pakaryan, lalu artist ialah wong guna, sebab arti 'guna' itu kepandaian.

Rupanya hanya manusia Indonesia Merdeka saja yang tidak bersedia menyebut para juru di dusun itu 'kaum pandai'. Lebih aman disebut 'pengrajin' saja. Untung tidak didengar.

(Kutipan tiga paragraf terakhir)

Pelaku Seni Terkait : Sudjoko
Karya Seni Terkait :
Peristiwa Terkait :