ivaa-online.org
KOLEKSI DOKUMEN

Media Review - Jakarta Masih Kurang Baik & Brengsek

Tanggal Publikasi : 25 Oktober 1976
Deskripsi :

Gub DKI H Ali Sadikin menyatakan perlalu-lintasan di Jakarta sampai saat ini keadaannya masih kurang baik dan brengsek. Sayalah yang paling tidak puas terhadap keadaan ini. Karena para pengendara nampaknya sudah tidak lagi mengenal perikemanusiaan serta rasa kasihan.

(Kutipan paragraf pertama)

 

Pelaku Seni Terkait :
Karya Seni Terkait :
Peristiwa Terkait :