Tanggal Publikasi | : | 17 Desember 1989 |
Deskripsi | : |
Berbagai masalah di sekitar Seni Rupa Indonesia dalam kaitannya dengan perkembangannya telah banyak ditelaah. Banyak segi dari kehidupan seni rupa yang dibahas, disoroti dan diteliti, dalam upaya untuk mengetahui tentang kemajuan, perubahan serta perkembangannya secara nasional. Dengan demikian diharapkan pertumbuhannya dapat diarahkan pada suatu prospek yang mennguntungkan pembangunan nasional, yang bertujuan untuk meningkatkan prestasi bangsa secara nasional maupun dalam pergaulan antar bangsa sedunia. (Kutipan paragraf pertama) |
Pelaku Seni Terkait | : | Affandi , S Sudjojono , Hendra Gunawan |
Karya Seni Terkait | : | |
Peristiwa Terkait | : |